Buku Ilmu Penyakit dan Penunjang Diagnostik Kelas XI ini disusun berdasarkan Kurikulum 2013 Revisi, yang meliputi 9 bab penting untuk dipelajari oleh siswa SMK, terutama Program Keahlian Keperawatan. Materi yang dibahas dalam buku ini antara lain pemeriksaan penyakit pada tubuh, pemeriksaan penyakit otot dan rangka, pemeriksaan penyakit sistem kardiovaskular, sistem limfatik, sistem pernapasan, sistem pencernaan, sistem perkemihan, sistem reproduksi, dan sistem endokrin. Setiap bab dilengkapi dengan Gambar, Tugas, dan Soal Latihan sehingga memudahkan para siswa untuk memahami materi yang disampaikan dalam buku.
Daftar Isi :
1. Dinamika masyarakat
2. Pemeriksaan penyakit pada tubuh
3. Pemeriksaan penyakit otot dan rangka
4. Pemeriksaan penyakit sistem kardiovaskular
5. Sistem limfatik
6. Sistem pernapasan
7. Sistem pencernaan
8. Sistem perkemihan
9. Sistem reproduksi
10. Sistem endokrin